Ada Surat Suara Kabupaten Muara Jambi di TPS Kabupaten Merangin

Rabu, 17 April 2019 - 17:53 WIB
Ada Surat Suara Kabupaten...
Ada Surat Suara Kabupaten Muara Jambi di TPS Kabupaten Merangin
A A A
MERANGIN - Surat suara pemilihan umum anggota DPRD Kabupaten Muaro Jambi tahun 2019 Daerah Pemilihan Muaro Jambi 2 ditemukan beredar di TPS 51, Kelurahan Pematang Kandis, Kecamatan Bangko. Berdasarkan temuan oleh KPPS disaksikan oleh Pengawas TPS sebanyak 17 surat suara Muaro Jambi ditemukan bercampur dengan surat surat suara Merangin Daerah Pemilihan 1 Merangin.

Hendra Pengawas TPS 51 mengatakan, dirinya tidak bisa memastikan apakah ada surat suara Muaro Jambi tersebut yang telah digunakan dan masuk ke dalam kotak surat suara.

"Tidak tahu ada yang sudah terpakai atau belum, kami baru mengetahui akhir-akhir pemilihan," ujar Hendra, Rabu (17/4/2019) usai pencoblosan berlangsung.
(sms)
Berita Terkait
Sejarah Pemilu di Indonesia...
Sejarah Pemilu di Indonesia dari Masa ke Masa, Info Penting untuk Tugas Sekolah
Capaian Partai Gerindra...
Capaian Partai Gerindra di Pemilu 2009, 2014, dan 2019
Refly Harun: Putusan...
Refly Harun: Putusan MA Sama Sekali Tak Pengaruhi Hasil Pilpres 2019
Haikal Hassan: Hentikan...
Haikal Hassan: Hentikan Sebut Cebong-Kadrun, Enggak Malu Sama Orang Tua Kita Dulu
Anies Blak-blakan 2...
Anies Blak-blakan 2 Kali Tolak Tawaran Jadi Capres di Pilpres 2019
Gelar Konser Rakyat,...
Gelar Konser Rakyat, Warga Pacitan Deklarasi Dukung Cak Imin Presiden 2024
Berita Terkini
Pelaku Pembakaran 3...
Pelaku Pembakaran 3 Gerbong Kereta Api di Stasiun Tugu DIY Ditangkap
8 menit yang lalu
Website Resmi Pemkab...
Website Resmi Pemkab Bandung Diretas, Muncul Tulisan Slot Gacor
42 menit yang lalu
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
2 jam yang lalu
Produsen MinyaKita Ilegal...
Produsen MinyaKita Ilegal di Banten Digerebek, Raup Untung Rp45 Juta Setiap Bulan
3 jam yang lalu
Tebarkan Kebahagiaan...
Tebarkan Kebahagiaan Ramadan hingga Pelosok Banten
3 jam yang lalu
Partai Perindo Dorong...
Partai Perindo Dorong Bupati Vera E. Laruni Buat Gebrakan Sejahterakan Donggala
4 jam yang lalu
Infografis
Negara Paling Korup...
Negara Paling Korup di Asia Tenggara versi Transparency International
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved