Istana Duga Pembunuhan Salim Kancil Terkait Bisnis

Selasa, 29 September 2015 - 17:33 WIB
Istana Duga Pembunuhan...
Istana Duga Pembunuhan Salim Kancil Terkait Bisnis
A A A
JAKARTA - Kepala Staf Kepresidenan Teten Masduki mengatakan, konflik agraria yang terjadi antara pengusaha dan warga sudah berlangsung puluhan tahun. Modus konflik agraria itu, kata dia, hampir selalu sama.

"Jadi umumnya, misalnya petani yang sudah menduduki lama di tanah tersebut, lalu mereka meminta penguasaan atas tanah tersebut, lalu ada pihak bisnis yang mau ambil lahan itu atau lembaga lain, itu kan konfliknya disitu," kata Teten Masduki di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (29/9/2015).

Hal demikian dikatakan Teten terkait kasus pembunuhan sadis Salim Kancil, petani asal Desa Selok Awar-Awar, Kecamatan Perisingan, Kabupaten Lumajang, Jawa Timur. Kancil dibunuh puluhan preman suruhan kepala desa setempat.

"Iya, memang saya kira konflik agraria itu termasuk masalah lama, kalau kita lihat kasus-kasusnya sudah puluhan tahun, jadi bukan konflik agraria tidak ada yang baru, rata-rata puluhan tahun," ungkap Teten. Dia mengatakan, pemerintah akan memberikan perhatian agar penyelesaian konflik agraria itu cukup fair.
(sms)
Berita Terkait
14 Aktivis Asing yang...
14 Aktivis Asing yang Dibunuh Israel selama 20 Tahun Terakhir
Ini Tampang Pelaku Pembunuhan...
Ini Tampang Pelaku Pembunuhan Perempuan yang Jasadnya Dibungkus Plastik di Sukoharjo
Catatan Perjalanan Pollycarpus...
Catatan Perjalanan Pollycarpus di Kasus Pembunuhan Aktivis HAM Munir
Aktivis Muhammadiyah...
Aktivis Muhammadiyah Dukung Polri Tuntaskan Kasus Pembunuhan Brigadir J
Aksi Protes Pembunuhan...
Aksi Protes Pembunuhan Aktivis di Atlanta Berubah Jadi Kerusuhan
Pembunuh Pengusaha Emas...
Pembunuh Pengusaha Emas di Papua Ternyata WNA Afghanistan, Pelaku Selingkuhan Istri Korban
Berita Terkini
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
1 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
1 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
2 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
3 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
3 jam yang lalu
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
3 jam yang lalu
Infografis
Birokrasi Rumit, Banyak...
Birokrasi Rumit, Banyak Bisnis Hengkang dari Uni Eropa
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved