Kasus Omicron Naik, Wagub DKI: Fenomena Setelah Libur Panjang

Sabtu, 08 Januari 2022 - 18:13 WIB
loading...
Kasus Omicron Naik,...
Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria (Ariza).Foto/MPI/Dok
A A A
JAKARTA - Jumlah kasus Covid-19 varian Omicron di Ibu Kota mengalami peningkatan. Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria (Ariza) menilai peningkatan kasus Covid-19 ini terjadi usai libur Hari Raya Natal dan Tahun Baru.

Ariza mengatakan, fenomena seperti ini merupakan hal yang sama terjadi pada tahun-tahun sebelumnya saat virus corona melanda seluruh dunia. Di mana jumlah kasusnya meningkat usai libur panjang.

“Terkait Omicron, ada peningkatan dengan total 7 Januari 2022 ada 300 kasus baru. Kita baru saja libur Nataru seminggu dan dua minggu setelah libur biasanya ada peningkatan Covid-19,” kata Riza di kawasan Tanjung Priok, Jakarta Utara, pada Sabtu (8/1/2022).

Aeskipun varian Omicron disebut tidak memiliki tingkat penularan yang lebih cepat, Ariza berharap peningkatan jumlah kasus Omicron tidak terjadi terus menerus. “Sekalipun tidak berbahaya dari varian Delta, tapi Omicron tidak boleh dianggap enteng,” ujarnya.

Untuk itu Ariza berharap kepada masyarakat untuk tetap melaksanakan protokol kesehatan dengan ketat.

Hingga saat ini pemerintah tengah menyusun regulasi menghadirkan aparat dengan tugas menyiapkan beberapa fasilitas tes PCR dan gencarkan 3T (testing, tracing dan treatment).“Kami minta seluruh warga pastikan badannya sehat dan secara rutin berkala untuk dicek kesehatannya,” ucapnya.
(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ada Pembangunan LRT...
Ada Pembangunan LRT Jakarta Fase 1B, Lalin di Jalan Pramuka Arah Manggarai Dialihkan
Transjabodetabek Resmi...
Transjabodetabek Resmi Beroperasi, MTI Tekankan Pentingnya Masterplan Transportasi yang Terintegrasi
Pramono dan EJ Sport...
Pramono dan EJ Sport Dukung Jakarta Menuju Kota Sepeda Internasional
Soal Pajak BBM 10% di...
Soal Pajak BBM 10% di Jakarta, Pramono: Masih Pembahasan, Belum Berlaku
Pemprov Jakarta Gratiskan...
Pemprov Jakarta Gratiskan LRT, MRT, hingga Transjakarta Khusus untuk Perempuan Besok
KPU Jakarta Kembalikan...
KPU Jakarta Kembalikan Dana Hibah Pilkada 2024 Rp448,1 Miliar ke Pemprov DKI
Copot Direktur IT Bank...
Copot Direktur IT Bank DKI, Pramono: Tak Ada Orang yang Kebal Hukum di Jakarta
Besok ASN Pemprov Jakarta...
Besok ASN Pemprov Jakarta Diizinkan WFA dan FWH
Dukung Pergub Baru PPSU,...
Dukung Pergub Baru PPSU, Anggota DPRD Minta Rekrutmen Petugas Bebas Pungli
Rekomendasi
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang 5.000 Ton Bersenjata Paling Kuat, Kim Jong-un Bicara Nuklir
Tegaskan Prabowo Presiden...
Tegaskan Prabowo Presiden Konstitusional, OSO: Kita Tahu Siapa yang Mengadu Domba
Antara Pragmatisme Hukum...
Antara Pragmatisme Hukum dan Pragmatisme Politik
Berita Terkini
Tiga Kapolda Termuda...
Tiga Kapolda Termuda di Indonesia, Nomor 2 dan 3 Jebolan Akpol 1996
1 jam yang lalu
Gelar Halalhihalal,...
Gelar Halalhihalal, Alumni Universitas Janabadra Teguhkan Semangat Kampus Kebangsaan
7 jam yang lalu
Sutiyoso dan Cak Lontong...
Sutiyoso dan Cak Lontong Diangkat Jadi Komisaris Ancol
7 jam yang lalu
Wakil Ketua DPRD Jabar...
Wakil Ketua DPRD Jabar Minta Petugas Program MBG Cianjur Diseleksi Ulang
8 jam yang lalu
Pramono Anung Bakal...
Pramono Anung Bakal Turun Langsung Pantau Pemutihan Ijazah Siswa yang Ditahan Sekolah
8 jam yang lalu
Sowan ke Kiai Tapal...
Sowan ke Kiai Tapal Kuda, Cak Imin Sebut Iman Sukri Bakal Pimpin DPW PKB Bali
10 jam yang lalu
Infografis
Fenomena Kasus No Viral...
Fenomena Kasus No Viral No Justice Masih Sangat Dominan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved