Korem dan Polda Lampung Investigasi Bersama Ungkap Kasus 3 Polisi Polres Way Kanan yang Tewas Ditembak

Selasa, 18 Maret 2025 - 10:33 WIB
loading...
Korem dan Polda Lampung...
Danrem 043 Garuda Hitam Lampung Brigjen Rikas Hidayatullah dan Kapolda Lampung Brigjen Pol Helmi Santika. Foto/SindoNews/ira widyanti
A A A
LAMPUNG - Korem 043 Garuda Hitam dan Polda Lampung akan melakukan investigasi bersama untuk mengungkap tiga anggota Polres Way Kanan yang tewas ditembak saat menggerebek judi sabung ayam di Negara Batin, Way Kanan, Lampung, Senin (17/3/2025) kemarin.

Komandan Korem (Danrem) 043 Garuda Hitam Lampung Brigjen TNI Rikas Hidayatullah mengatakan, paska insiden berdarah tersebut, pihaknya langsung melakukan investigasi bersama pihak kepolisian. Pihaknya berkomitmen untuk berusaha membantu guna mengungkap perkara tersebut secara terang benderang.

"Jadi kami pastikan hasil investigasi bersama ini nanti akan sangat transparan, apabila nanti ditemukan indikasi dan terbukti, pasti akan kami proses sesuai dengan apa yang telah dilakukan," tegas Rikas di Rumah Sakit Bhayangkara Polda Lampung, Selasa (18/3/2025).



Brigjen Rikas Hidayatullah meminta waktu untuk dapat mengungkap perkara tersebut. Pasalnya, sampai sekarang pihak masih akan melanjutkan investigasi mendalam.

"Jadi kami masih investigasi mendalam, sehingga ini nantinya bisa benar-benar diketahui, apa yang sebenarnya terjadi. Kami juga berbela sungkawa, karena kehilangan anggota Polri terbaik dan turut kehilangan sahabat kami," ungkap Brigjen Rikas Hidayatullah.

(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Rumah Duka Bripda Ghalib...
Rumah Duka Bripda Ghalib Ramai Dikunjungi Pelayat dan Dibanjir Karangan Bunga
3 Polisi Tewas Ditembak...
3 Polisi Tewas Ditembak saat Gerebek Sabung Ayam Dimakamkan Hari Ini setelah Autopsi
Polda Lampung Olah TKP...
Polda Lampung Olah TKP Penembakan 3 Anggota Polres Way Kanan hingga Tewas
Isak Tangis Keluarga...
Isak Tangis Keluarga Sambut Jenazah 3 Polisi yang Gugur saat Gerebek Judi Sabung Ayam
3 Jenazah Polisi yang...
3 Jenazah Polisi yang Tewas saat Gerebek Judi Sabung Ayam Diautopsi di RS Bhayangkara Lampung
3 Polisi Tewas Tertembak...
3 Polisi Tewas Tertembak saat Gerebek Judi Sabung Ayam di Way Kanan
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
Danrem 151/Binaiya Brigjen...
Danrem 151/Binaiya Brigjen TNI Antoninho Komitmen Majukan Pariwisata Maluku
Puluhan Oknum TNI Serang...
Puluhan Oknum TNI Serang Mapolres Tarakan, 5 Anggota Polisi Luka-luka
Rekomendasi
Jadwal Libur Lebaran...
Jadwal Libur Lebaran 2025 untuk Anak Sekolah, Masuk Kembali 9 April
Bolehkah Seorang Atlet...
Bolehkah Seorang Atlet Profesional Tidak Berpuasa Ketika Menjalani Pertandingan Resmi?
554 WNI Korban Online...
554 WNI Korban Online Scam di Myanmar Disiksa, Menko Polkam: Ada Ancaman Organ Tubuh Mau Dicopot!
Berita Terkini
Anggota DPRD dari Partai...
Anggota DPRD dari Partai Perindo Siap Berkolaborasi dengan Pemda Kepulauan Aru Sejahterakan Warga
3 menit yang lalu
Kalteng Berselawat 2025,...
Kalteng Berselawat 2025, Gubernur Agustiar Sabran Ingatkan Pentingnya Gotong Royong
14 menit yang lalu
Sejahterakan Petani...
Sejahterakan Petani NTT, Anggota DPRD dari Partai Perindo Kawal Pembangunan Irigasi hingga Balai Benih
29 menit yang lalu
Perhimpunan Indonesia...
Perhimpunan Indonesia Tionghoa Bersama Ansor Serukan Toleransi di Bali
37 menit yang lalu
Rumah Duka Bripda Ghalib...
Rumah Duka Bripda Ghalib Ramai Dikunjungi Pelayat dan Dibanjir Karangan Bunga
1 jam yang lalu
Bus Rombongan Pengajian...
Bus Rombongan Pengajian Terguling di Wonogiri, Satu Penumpang Tewas
1 jam yang lalu
Infografis
Baku Tembak Pecah, 3...
Baku Tembak Pecah, 3 Tentara Israel Tewas Ditembak Polisi Mesir
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved