Gempa Berkekuatan 7,1 SR Guncang Sulawesi Utara

Kamis, 21 Januari 2021 - 20:04 WIB
Titik gempa bumi yang mengguncang Sulawesi Utara, Kamis (21/1/2021). Foto: Twitter BMKG
TALAUD - Gempa bumi berkekuatan 7,1 SR mengguncang wilayah Melonguane, Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), Kamis (21/1/2021) malam.



Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) lewat akun Twitternya menyampaikan, pusat gempa terjadi di 134 kilometer timur laut Melonguane-Sulawesi Utara. Kendati begitu, gempa ini tidak berpotensi tsunami.



" Pusat gempa di laut 134 km timur laut Melonguane, Kedlmn:154 Km Dirasakan (MMI) IV Melonguane, IV Tahuna, IV Ondong, III Manado, IV Bitung, II Bolaang Uki, II-III Gorontalo, II-III Halmahera Utara, II-III Galela," tulis BMKG di akun Twitternya, seperti dilihat SINDOnews pada pukul 21.00 Wita.
(luq)
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More Content