Prediksi BMKG, Hari ini Jabodetabek Cerah Berawan

Jum'at, 19 Mei 2017 - 08:49 WIB
Prediksi BMKG, Hari...
Prediksi BMKG, Hari ini Jabodetabek Cerah Berawan
A A A
JAKARTA - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) melalui laman resminya memprakirakan pada Jumat ini cuaca di Jabodetabek cerah berawan, Jumat (19/5/2017).

Sejak pagi, siang dan malam hari cuaca kondisi cerah berawan. Jika biasanya BMKG mengeluarkan peringatan dini, namun tidak untuk kali ini.

Suhu udara berkisar 24 sampai 34 derajat celcius dengan kelembapan udara 56 hingga 94%.
(kri)
Copyright © 2025 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.0870 seconds (0.1#10.24)